Hmmm… setelah punahnya masa 000webhost.com (bagi sebagian orang termasuk penulis kini kembali hadir hosting gratis yang menakjubkan, benar-benar menakjubkan… Apa yang menjadi menakjubkan tengok saja langsung http://www.000space.com. Memang menggiurkan.
Berikut beberapa fitur yang cukup mencengangkan (bagi penulis tentunya) :
- 5,500 Megabytes of space
- 200,000 Megabytes of bandwidth
- Free PHP Sockets & cURL enabled
- 50 Free Add-on / parked domains
- 50 Free Sub domains
- 50 Free MySQL databases
- Free POP + IMAP email
- Free Custom MX records
- Free Custom CNAME records
- Free Fantastico type installer
Tapi tetap saja yang namanya hosting gratis meskipun tidak ada ads-nya, meskipun menyediakan bandwith yang besar, space kosong yang banyak , PHPMysql dan bla bla bla fitur yang lain tentunya akan percuma jika suatu saat nanti tidak bisa dibuka dengan browser manapun. Begitulah free hosting. . Penulis menyarankan rajin-rajinlah membackup file anda jika dirasa file yang disimpan dalam hosting benar-benar penting sebelum data raib.